Halaman

Selasa, 31 Mei 2011

Surat Pernyataan Penyerahan Anak

Contoh Surat Pernyataan Penyerahan Anak
Beberapa waktu yang lalu, kami pernah mengunggah contoh dokumen surat adopsi anak. Dokumen tersebut sejatinya belumlah lengkap, karena dari sisi orangtua kandung sang anak, juga harus menyediakan surat pernyataan penyerahan anaknya. Hal ini diperlukan demi mencegah kerugian dari sisi pihak orangtua kandung sang anak. Maka inilah dia contoh dokumen tersebut. Silahkan Anda baca dan Anda unduh pula.

Download



PERNYATAAN PENYERAHAN ANAK

Yang bertandatangan di bawah ini:
Nama             :
Umur              :
Pekerjaan       :
Alamat            :
Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama (Suami) :
Umur              :
Pekerjaan       :
Alamat            :

Nama (Istri)    :
Umur              :
Pekerjaan       :
Alamat            :
Selanjutnya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK PERTAMA menyatakan dengan ini menyerahkan anak kandungnya yang bernama _____ umur _____ jenis kelamin _____ alamat _____ . Yang disertai penyerahan hak dan tanggung jawabnya sebagai keluarga kepada PIHAK KEDUA, yang selanjutnya supaya dapat diangkat sebagai anak oleh PIHAK KEDUA.

Demikian surat pernyataan penyerahan anak ini kami buat dalam keadaan sadar, sehat jasmani dan rohani, dan tanpa adanya paksaan atau tekanan dari pihak manapun juga, untuk digunakan sebagaimana mestinya.

(kota), (tanggal, bulan, tahun)
Yang Menyatakan,
- Meterai Rp 6000 -
(Nama Terang)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar